Rabu, 16 Desember 2015

Tutorial membuat Booting OS di flashdisk menggunakan Rufus (Win10)



Halo deescaver! Lama nih ane ga posting, kali ini ane akan membagikan sebuah tutorial membuat booting OS di Flashdisk menggunakan sebuah aplikasi bernama Rufus. Rufus adalah aplikasi kecil yang dirancang untuk melakukan format dan membuat USB bootable pada media USB seperti pendrive, memory stick, dan lain-lainnya. Ane disini akan membagikan video tutorial di bawah ini.


Jika ingin mendownload aplikasinya, silahkan klik link di bawah ini.

RUFUS 2.5 USB BOOTING

Tidak ada komentar:

Posting Komentar